Pabrikan pesawat Boeing, mulai menampakkan sosok wujud pesawat tanpa awak pesanan Angkatan Udara Australia (Royal Australian Air Force). Baru-baru ini, untuk pertama kalinya, pesawat tak berawak yang masih dalam kondisi belum lengkap tersebut, berdiri pada landing gear-nya sendiri dan sistem tenaga listrik utamanya dihidupkan.
Drone Loyal Wingman ATS ukuran penuh akan memiliki panjang sekitar 38 kaki (11,58 m), akan ditenagai oleh mesin jet kelas bizjet, dan memiliki jangkauan sekitar 2.000 mil laut (3.704 km). Drone akan terlihat seperti jet tempur tanpa kokpit dan memiliki kinerja seperti pesawat tempur.
Berita Terbaru,ANCAMAN INDONESIA DRONE TEMPUR,drone loyal wingman,drone tempur australia,boeing drone,f 35 australia,pesawat tempur australia,jet tempur australia,angkatan udara australia,drone buatan boeing,drone tempur loyal wingman,ruang udara indonesia,pesawat tempur indonesia,drone tni,jet tempur tni,tni au,latihan indonesia australia,perbatasan indonesia australia,
0 Comments